Pembangunan Jembatan Gantung Penghubung Wisata Religi Tegalsari Dimulai

Tidak hanya wisata alam dan budaya saja yang tersentuh pembangunan. Ternyata wisata religi juga mendapatkan perhatian serius dari Pemkab Ponorogo. Jembatan gantung yang menghubungkan antara Kompleks Masjid Donopuro dengan Masjid Jami’ Tegalsari Jetis bakal dibangun oleh Kementrian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) RI. 

Jumat, (14/7/2023), proses pembangunan resmi dimulai setelah Kang Bupati Sugiri Sancoko dan Anggota DPR RI komisi 5 Ali Mufti sebagai pengusul program meletakkan batu pertama pembangunan. 

Surya Adiguna selaku Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) Kementerian PUPR mengatakan dibutuhkan dana Rp4 miliar untuk menyelesaikan jembatan sepanjang 80 meter dengan lebar 2 meter itu. Ditargetkan pembangunan bisa selesai akhir 2023, dan bisa segera dinikmati oleh masyarakat.

“Dari titik pylon Barat ke titik Timur itu bentangnya 80 meter. Kemudian dari pylon ke backstage itu sekitar 19 meter. Untuk lebar 2 meter,” ungkap Surya.

“Ini bisa dilalui sepeda motor, namun konsep awal lebih ke pejalan kaki. Saya rasa lebih pas untuk pejalan kaki. Supaya  peziarah bisa berjalan dari arah Barat ke Timur langsung tanpa berkendara,” tambahnya. 

Adanya jembatan gantung ini diyakini Kang Bupati Sugiri Sancoko akan menambah daya tarik wisata religi di Tegalsari, Jetis. Tidak hanya membuat peziarah semakin nyaman, namun juga menumbuhkan ekonomi di sekitarnya.

“Ini upaya kita memberikan nilai lebih pada wisata religi. Sepanjang melintasi jembatan gantung ini, nantinya di situ ada UMKM. Ada penjual tasbih, jajanan, dan lainnya seperti layaknya kota wali, keren dan indah. Mudah-mudahan Tegalsari semakin mempesona sebagai jujugan tempat wisata religi, ” ucap Kang Bupati Sugiri.

Bagikan

slot server thailand

slot server thailand

slot gacor

live draw macau

slot server thailand

slot gacor

slot gacor

slot gacor

slot gacor

slot demo

slot deposit 5000 pulsa

slot thailand

rtp slot

magnum life

turnover gambling

pagcor

short deck poker

https://masterslot.win

slot gacor

https://www.creatuforo.com/

https://filsafat.in/

https://krisflyer.vip/

https://hardd.work/

https://abanga.de/

https://juanc.uk/